Arts
Tema "mudik" dari 30 Hari Bersuara membuat Hestia teringat akan buku Semasa yang ditulis oleh pasangan POST Bookshop: Teddy dan Maesy. Disajikan dengan hangat, Semasa mengajak pembaca untuk "walking down the memory lane". Meskipun menghadapi masalah seiring bertambahnya usia. bukan berarti kenangan-kenangan indah di masa kecil terlupakan begitu saja.