Ep. 3 Pengalaman Keracunan Makanan: dari Kasus Restoran di Jakarta sampai PBB di Uganda feat. Pudi J

Share:

Listens: 0

Ndobos

Comedy


Pada episode kali ini, Jangka dan Pudi Jaya membahas mengenai pengalaman pribadi keracunan makanan. Setelah itu membahas mengenai berita keracunan yang lagi viral di Jakarta sampai berita keracunan di Uganda gara-gara PBB. Diakhiri dengan pembahasan keracunan makanan di karya sastra Ronggeng Dukuh Paruk oleh Ahmad Tohari.